Siaran Radio Pedesaan

Sabtu, 10 Agustus 2019

Administrator1

Informasi

Dibaca: 1449 kali

Penyebaran informasi pertanian di Kabupaten Gunungkidul dilaksanakan Dinas Pertanian dan Pangan dengan menggunakan banyak metode maupun media informasi. Salah satu metode yang dipilih adalah siaran radio pedesaan , metode ini dipilih karena jangkauan audien lebih luas dan lebih banyak, bisa diikuti oleh audien (petani) yang tidak dapat serta bisa diikuti sambil melakukan aktivitas lainya.Materi siaran radio disusun oleh para penyuluh pertanian dengan mempertimbangkan hasil identifikasi kebutuhan informasi teknologi budidaya pertanian.

Dengan kegiatan siaran radio pedesaaan ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan, sikap dan ketrampilan petani guna mempercepat adopsi teknologi pertnian yang pada khirnya dapat meningkatkan kesejahteraan petani.

Siaran radio pedesaan ini dilaksanakan sebanyak 20 kali penayangan setiap hari Sabtu jam 20.00 WIB sampai dengan jam 20.30 WIB (setiap malam minggu) dimulai bulan Agustus sampai Desember 2019 di radio Handayani Adiloka, Jl. Ring road utara Piyaman Wonosari.

Adapun jadwal siaran radio sebagai berikut :

--BYN

Berita Terkait

Komentar via Facebook

Kembali ke atas

Pencarian




semua agenda

Agenda

semua download

Download

Statistik

962186

Pengunjung Hari ini :
Total pengunjung : 962186
Hits hari ini :
Total Hits :
Pengunjung Online :

Jajak Pendapat

Bagaimanakah tampilan website Pertanian?
Sangat Puas
Puas
Cukup Puas
Kurang Puas

Lihat

Aplikasi PPID